SELAMAT DATANG DI JENDELA INFORMASI DESA DADAPAN KECAMATAN SEDAN .

Artikel

ATASI KEKERINGAN, WARGA DUKUAN SANGRAHAN & MACAN IRENG DESA DADAPAN

13 November 2023 15:39:18  Khoirul Basyar  183 Kali Dibaca  Berita Desa

Senin, 13 November 2023

Pemerintah Desa Dadapan, memberikan bantuan air bersih kepada warga Dukuan sangrahan, Dukuan Macan Ireng dan sekitarnya, desa tersebut sebagian merupakan wilayah yang sulit air bersih simusim kemarau panjang seperti ini.

Bantuan tersebut sebagai upaya membantu masyarakat yang kekurangan air bersih, desa Dadapan terus memberikan bantuan bagi warga yang membutuhkan air bersih.

Karena itu untuk droping air ini tidak hanya mengandalkan dari BPBD, tetapi dari beberapa elemen masyarakat yang peduli atau dari lembaga desa seperti. Karang Taruna, BUMDEsa, Kelompok swadaya masyarakat (KSM) dan Kampung siaga bencana (KSB) membantu kebutuhan air bersih masyarakat Desa Dadapan yang mengalami dampak kekeringan dari kemarau panjang tersebut.

Warga desa Dadapan wilayah sangrahan, macan Ireng dan sekitarnya mengungkapkan, kekeringan di wilayah tersebut sudah berlangsung hitungan berbulan-bulan. Dia mengapresiasi bantuan air bersih dari pemdes Dadapan, dan berharap bantuan itu trus ditambah dan bisa membantu kebutuhan atau pemenuhan air bersih diwilayah desa Dadapan yang sebagian mengalami krisis air bersih, agar warga tidak perlu mengantri air hingga malam hari di wilayah tersebut.

 

Penulis : Khoirul Basar 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Wilayah Desa

 Peta Desa

 Pemerintah Desa

 Sinergi Program

PERBUP DAN PERDA

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Alamat : Jl.Argopuro Ds.Dadapan
Desa : Dadapan
Kecamatan : Sedan
Kabupaten : Rembang
Kodepos : 59264
Telepon : 081326159200
Email : [email protected]

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:163
    Kemarin:433
    Total Pengunjung:261.125
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:192.168.36.253
    Browser:Mozilla 5.0

 Arsip Artikel

 Jam Kerja

  • Hari Mulai Selesai
    Senin 08:00:00 16:00:00
    Selasa 08:00:00 16:00:00
    Rabu 08:00:00 16:00:00
    Kamis 08:00:00 16:00:00
    Jumat 08:00:00 16:00:00
    Sabtu Libur
    Minggu Libur